facewoman

Cara Cepat Punya Banyak Teman di Facebook


Punya banyak teman di facebook tentunya sebuah kebanggaan. kita jadi betah berlama-lama chat dengan teman FB kita yang jumlahnya mencapai ribuan itu. namun bagaimana jika teman facebook kita cuma sedikit. ADD teman satu persatu tentunya cukup melelahkan. karena Jumlah teman yang mencapai 5000 orang tentunya tidak dengan mudah bisa didapat, terlebih lagi jika kita hanya sebagai member biasa. Namun, bukan berarti kita tidak berkesempatan untuk mewujudkannya. Sebenarnya ada banyak cara untuk bisa mendapatkan banyak teman di Facebook. namun jangan sampai anda melakukan tips trik curang, karena facebook akan menganggap tindakan ini sebagai spam dan akun anda bisa diblokir. memang, 5000 teman dalam satu akun adalah jumlah yang cukup banyak, namun kita tetap bisa mendapatkannya dengan cara Terbaru yang lebih baik dan tidak merugikan orang lain.


1. Pasang Foto Profil Yang Menarik. 

Kebanyakan pengguna di Facebook akan menilai profil seseorang itu bagus atau tidak dari foto profilnya. 
saya yakin 100% anda juga termasuk tipe seperti ini.

2. Tambahkan sebuah karakter di depan nama Anda.

Misalnya : - atau ‘
Dengan ini setiap orang yang membuka list friend teman anda, profil facebook anda kemungkinan selalu terletak di paling atas. karena karakter seperti contoh ( - " . , / |- ) selalu mendahului huruf " A "

3. Aktif berkomentar di group-group terkenal.

Jika dalam sehari pengunjung group tersebut 300 orang, dan komentar anda selalu terletak paling atas,
maka profil anda sudah tampil 300x sehari. Bagaimana jika dari 300 itu ada 80 orang yang nge-add anda?

4. Aktif mengirim pesan dinding ke teman-teman.


Hal ini terlihat remeh namun juga penting. karena anda juga bisa mempromosikan diri anda pada teman-temannya. tulis status di dinding teman anda yang memiliki banyak teman tentunya.

5. Add orang-orang yang sudah mempunyai banyak teman.

karena profil anda akan tampil di setiap mutual friend teman orang tersebut. Jika orang tersebut memiliki 4000 teman, berarti anda berkesempatan tampil di sebanyak 4000 mutual friend teman orang tersebut.

6. Rajin Update Status

rajin update status disini bukan berarti anda harus tiap hari update atau bahkan sehari 3 kali . kalau kayak gitu caranya yang ada malah lebay. pastikan anda tidak terlalu lama membiarkan kolom status anda kosong . itu aja uda cukup.

7. Beri respon terhadap status orang lain

Disini kita harus saling respon, kita saling menjalin silaturahmi. jika kita ingin dihargai, maka hargailah orang lain. seperti itulah kira kira gambaranya. so, beri komentar status teman teman anda.
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar